Peran Dinas Pariwisata Dalam Mengelola Destinasi Wisata Di Kampung Samau Kabupaten Biak Numfor
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peran dinas pariwisata dalam mengelola destinasi wisata di kampung samau kabupaten biak numfor.Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan studi kasus,penelitian ini dilakukan di dinas pariwisata dengan fokus pada peran dinas pariwisata dalam mengelola destinasi wisata di kampung samau.Metode penelitian dalam penelitian ini di mulai dari survey awal selajutnya pengumpulan data dengan menggunakan reduksi data, penyajian data, dan verifikasi data. hasil penelitian menunjukkan bahwa dinas pariwisata hanya merencanakan dan membangun destinasi wisata di kampung samau selanjutnya untuk mengelola di kembalikan ke pemerintah kampung untuk mengelola sedangkan dinas pariwisata hanya berperan untuk mengawasi dan tidak memiliki hak untuk mengelola dan mengarahkan.
References
Lestari, A. W., & Firdausi, F. (2017). Peran pemerintah Kota Batu dalam implementasi kebijakan pembangunan pariwisata berdasarkan paradigma pembanguna berkelanjutan (sustainabl development).Masyarakat, Kebudayan dan Politik, 30(3)
Ogelang, D., Rachman,I., & Pangemanan,F.N. (2021). Peran Dinas Pariwisata Daerah Dalam Mengelola Sektor Pariwisata Di Kabupaten Kepulauan Sangihe. Governance, 1(2).
Ogelang, D., Rachman, I., & Pangemanan, F. N. (2021). Peran Dinas Pariwisata Daerah Dalam Mengelola Sektor Pariwisata Di Kabupaten Kepulauan Sangihe. Governance, 1(2).
Tunggala, S., & Saadjad, K. A.(2019).Strategi komunikasi pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata dalam mempromosikan objek wisata kabupaten banggai Jurnal Komunikasi,11(2)
Utami, I .J, (2023, June). Pengembangan Pariwisata Berbasis Budaya Berdasarkan UU No. 10 Tahun 2009 di Provinsi Banten. In Prosiding Seminar Nasional Komunikasi, Administrasi Negara dan Hukum (Vol. 1, No. 1,
Widayati, E., & Widiastuti, Y. P. (2022). Pengaruh atraksi, lokasi, dan harga terhadap keputusan berkunjung wisatawan di Hutan Pinus Pengger Bantul Daerah Istimewa Yogyakarta. Journal of Tourism and Economic, 5(2),
Purnomo, A. M., Rachmah, F. A., & Utami, A. D. (2022). Penyiapan Menuju Pembentukan Wisata Desa di Cileungsi, Kecamatan Ciawi, Kabupaten Bogor. Jurnal Karya Abdi Masyarakat, 6(2), 247-260.
Copyright (c) 2024 hamjah bonso

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.