Deskripsi Jurnal
Cenderawasih: Journal of Administration and Management Public Literation (Jamil) (e ISSN 2807-5927) adalah adalah jurnal yang dapat di terbitkan dua kali setahun setiap bulan Februari dan Agustus menggunakan bahasa Indonesia atau bahasa Inggris.
Cenderawasih: Journal of Administration and Management Public Literation (Jamil) menerima artikel hasil penelitian di bidang kebijakan publik, pelayanan publik, birokrasi, manajemen publik, pengembangan organisasi, manajemen sumber daya manusia sektor publik dan isu-isu publik yang terkait. Diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Administrasi IISIP Yapis Biak.